Monday, 12 October 2015

Ayat Suci Al-Qur'an tentang mengucapkan salam

Ayat Suci Al-Qur'an tentang mengucapkan salam

Mengucapkan salam merupakan salah satu hal yang sangat baik untuk dilakukan, mengucapkan salam sama saja mendoakan kebaikan kepada seseorang. Ayat-ayat berikut adalah Firman-firman Allah swt tentang keutamaan mengucapkan salam. Oke langsung saja kita mulai dari ayat yang pertama.

Dalam Al Qur'an Surat An-Nuur ayat 27 Allah swt telah berfirman yang artinya :
Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu memasuki rumah yang bukan rumahmu sebelum meinta izin dan memberi salam kepada penghuniinya.
Dalam ayat ini sudah jelas, bahwa sebelum memasuki rumah orang lain  kita diharuskan untuk mengucapkan salam. Dan kita tidak boleh masuk rumah orang lain seenaknya tanpa mendapatkan izin terlebih dahulu.

Ucapan salam yaitu "Assalamu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh" arti dari ucapan salam tersebut adalah kesejahteraan, rahmat dan bekah Allah swmoga dilimpahkan kepadamu.

Al-Qur'an surat An-Nuur ayat 61 yang artinya :
Maka apabila kamu memasuki (suatu rumah dari) rumah-rumah (ini) hendaklah kamu memberi salam kepada penghuninya, salam yang ditetapkan di sisi Allah, yang diberi berkat lagi baik.
Dalam ayat Al Qur'an yang kedua ini, kita diperintahkan untuk memasuki rumah dengan terlebih dahulu mengucapkan salam. InsyaAllah kalau saling mengucapkan salam kesejahteraan, rahmat dan berkah Allah akan sampai pada kita semua.

Untuk melanjutkan artikel tentang Ayat Al Quran tentang mengucapkan salam ini, silahkan baca artikel di blog super keren ini, karena saya ambil sumbernya juga dari sini. Di : Ayat Al Quran dan Hadits Tentang Mengucapkan Salam.

Semoga artikel ini bermanfaat, terimakasih.

No comments:

Post a Comment